Kemudahan yang datang belakangan

Prosedur izin disederhanakan, persyaratan investasi diringankan, izin farmasi bahkan bisa ''dipinjamkan''. namun, tetap diragukan apakah deregulasi ini bisa memikat perusahaan raksasa dari luar.

Sabtu, 30 Oktober 1993

IKHTIAR Pemerintah untuk memangkas ekonomi biaya tinggi belum usai. Sabtu lalu, Menteri Koordinator Bidang Ekonomi, Keuangan, dan Pengawasan Pembangunan, Saleh Afiff didampingi sepuluh menteri kembali menurunkan sejumlah kebijaksanaan, yang kelak diharapkan bisa memacu pertumbuhan ekonomi Indonesia. Beleid yang disebut Paket Deregulasi 23 Oktober 1993 ini meliputi enam sektor. Satu hal paling mengesankan dari paket ini adalah kemudahan dalam pr...

Berita Lainnya