Mengapa deposito dolar (?)

Bunga deposito dolar di bank-bank Indonesia naik. lebih tinggi dari bunga asian currency unit, singapura. deposito rupiah masih merupakan pilihan terbaik. deposito valuta asing tidak lebih dari spekulasi.

Sabtu, 25 Maret 1989

KEBIJAKSANAAN anti-inflasi yang diluncurkan Ketua Federal Reserve Systems, Alan Greenspan di AS, ternyata menimbulkan riak pula di Indonesia. Beberapa bank devisa milik pemerintah, swasta nasional, maupun asing telah menaikkan suku bunga deposito dolar 1%-2%. Kenaikan itu tidak digembor-gemborkan, tidak seperti kampanye perlombaan menarik deposito rupiah atau tabungan seperti Primadana. Bank Dagang Negara, misalnya, awal pekan...

Berita Lainnya