Berjuta-juta Buku Tjiwi

Pabrik Tjiwi Kimia milik Eka Tjipta Widjaja telah mengekspor ke-600 kalinya dengan tujuan Timur Tengah. Tiap tahun memproduksi 500 juta buku tulis. tahun 1989 akan diraih laba 35 juta dolar as.

Sabtu, 28 Oktober 1989

EKA Tjipta Widjaja bukan saja raja minyak goreng Bimoli, tapi juga raja buku tulis. Pabriknya yang bernama Tjiwi Kimia -- tiap tahun memproduksi 500 juta buku tulis-adalah terbesar di Asia. Pekan lalu, Tjiwi mengekspor ke-600 kalinya dengan tujuan Timur Tengah. Nilainya 17 juta dolar untuk tiga kontainer. "Kami telah menguasai 90% pasar buku tulis di Timur Tengah," kata Preskom Tjiwi, Teguh Gandha Widjaja, anak sulung Eka. Padaha...

Berita Lainnya