Dari pemerataan ke monopoli?
Beberapa pengusaha swasta membuka perkebunan kelapa sawit. eka tjipta widjaya, liem sioe liong, william soeryadjaya, telah menanamkan Rp 3,3 trilyun. di kuatirkan akan ada monopoli suplai minyak goreng.
Sabtu, 16 September 1989
ARUS modal yang cukup besar kini diam-diam mengalir ke daerah. Ini LA terjadi karena beberapa pengusaha top sedang berlomba-lomba membuka perkebunan kelapa sawit. Mereka -- antara lain Liem Sioe Liong, William Soeryadjaya (Astra Group), Eka Tjipta Wijaya (Sinar Mas Group) -- dalam dua tahun terakhir telah menanamkan Rp 3,3 trilyun. Jumlah ini 3 kali lipat anggaran yang dialokasikan pemerintah untuk proyek-proyek Inprcs 1989-9...