Banjir Uang Plastik

Sejumlah bank menawarkan kartu kredit dengan iming-iming hadiah. promosi lebih agresif. persyaratan dipermudah. jumlah pemegang kartu naik. ada upaya menangkal kenakalan anggota yang tidak bayar kredit.

Sabtu, 9 Juni 1990

MELALUI sejumlah kartu kredit -- sering disebut juga "uang plastik" -- yang ditawarkan oleh bank-bank besar di Jakarta, maka budaya "mengutang secara terhormat" mulai merasuk dalam masyarakat kita. Apalagi syarat untuk jadi anggota sangat dipermudah. Penghasilan, misalnya, dulu minimal Rp 15 juta per tahun, sekarang Rp 13 juta saja (Citibank) Di BCA bahkan cukup dengan Rp 12 juta. Hadiah-hadiahnya pun menggiurkan. Ada acara Piala ...

Berita Lainnya