Guci dari blora

Pt sel teknik pendingin di surabaya mengekspor hasil kerajinan kayu jati dari blora ke singapura, brunei, muangthai, malaysia sampai belanda. tahun ini nilainya mencapai rp 42 juta.

Sabtu, 8 September 1990

INDUSTRI kerajinan kayu jati yang terkenal di Jepara ternyata sudah mulai melebar ke Kabupaten Blora, kabupaten yang juga berada di Provinsi Jawa Tengah. Masyarakat Kecamatan Blora, Jiken, Cepu, dan Randublatung di sana mulai bergairah dalam usaha kerajinan bubut dari kayu jati itu. Berbagai hasil kerajinan dari kayu jati dalam beberapa tahun terakhir ini mulai mengalir dari sana menuju Singapura, Brunei, Muangthai, Malaysia, sampa...

Berita Lainnya