Peta minyak dunia

Krisis teluk bisa menghantam resesi pada ekonomi barat. pasokan minyak dunia akan berkurang sekitar 4,5 juta barel per hari. venezuela, arab saudi, uea, qatar diharapkan bisa meningkatkan produksinya.

Sabtu, 8 September 1990

MINYAK dan krisis Teluk tiba-tiba bersalin rupa menjadi bom waktu di akhir abad ke-20 ini. Dua-duanya mahapenting, dua-duanya bisa mencemaskan, dan berpotensi besar untuk menggoyang ekonomi dunia. Krisis Teluk, apalagi kalau pecah perang, akan memacu industri senjata di Eropa dan Amerika. Tapi juga bisa mengirim hantaman resesi pada ekonomi Barat, yang pada gilirannya memukul ekonomi negara-negara berkembang. Sejak Irak menyerbu Kuwait...

Berita Lainnya