Badan Otorita di Ibu Kota

SEKALI mendayung, dua-tiga pula terlampaui. Itulah yang sedang dikerjakan Badan Perencanaan Pembangunan Nasional saat ini.

Putri Adityowati

Sabtu, 31 Agustus 2019

Di tengah penyelesaian kajian teknis rencana pemindahan ibu kota negara, Bappenas tengah menyusun skenario kelembagaan yang bertanggung jawab terhadap proses pemindahan tersebut.

Bappenas akan membentuk Badan Otorita Ibu Kota Negara, yang bertanggung jawab kepada presiden. “Ini mirip badan yang mengelola Putrajaya (pusat administrasi di Malaysia),” kata Ketua Tim Kajian Pemindahan Ibu Kota Negara Imron Bulkin, Rabu, 28 Agustus lalu.

...

Berita Lainnya

Sabtu, 31 Agustus 2019

Sabtu, 31 Agustus 2019

Sabtu, 31 Agustus 2019

Sabtu, 31 Agustus 2019