Rasional Menghemat Belanja Dolar

PLN dan Pertamina mengamankan kondisi keuangan dari pelemahan nilai tukar. Dari melakukan lindung nilai hingga menukar surat utang.

Tempo

Sabtu, 8 September 2018

KEPUTUSAN PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) menawarkan penataan ulang surat utang pada Mei lalu membuat Sarwono Sudarto bersyukur. Direktur Keuangan PLN itu lega karena kebijakan reprofiling global bond tersebut terasa manfaatnya saat nilai tukar rupiah sempoyongan seperti sekarang. Pekan lalu, nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat sempat menyentuh 15 ribu di pasar spot.

Tanpa kebijakan itu, keuangan PLN akan tertekan. Sebab, pe

...

Berita Lainnya

Sabtu, 8 September 2018

Sabtu, 8 September 2018

Sabtu, 8 September 2018

Sabtu, 8 September 2018