Suplemen Kedigdayaan Bank Sentral
Senin, 25 April 2016
BANK sentral sudah impoten kehabisan amunisi. Itulah tudingan sejumlah ekonom yang menilai para pemimpin bank sentral sudah habis akal untuk memulihkan optimisme dan pertumbuhan ekonomi. Bahkan Mervyn King, mantan Gubernur Bank Sentral Inggris, seolah-olah turut "mengaku dosa" atas ketidakberdayaan itu di bukunya yang baru terbit: The End of Alchemy.
Boleh jadi olok-olok para ekonom itu benar adanya. Berbagai bank sentral, seperti di Eropa dan Je
...