Manuver Telkom Melepas Tower

Direksi Telkom mengusulkan perubahan anggaran dasar karena kesulitan melobi dewan komisaris menyetujui penjualan Mitratel. Komisi Pemberantasan Korupsi melihat potensi kerugian bagi perusahaan negara.

Senin, 20 April 2015

PERTEMUAN pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi dan Dewan Komisaris PT Telkom Tbk itu berlangsung dua jam di gedung KPK, Jakarta, Rabu dua pekan lalu. Komisaris Utama Telkom Hendri Saparini datang ditemani tiga komisaris independen, yaitu Parikesit Suprapto, Johnny Swandi Sjam, dan Virano Gazi Nasution. Mereka diterima Taufiequrrahman Ruki, yang menjabat ketua sementara, dan Johan Budi Sapto Prabowo, yang kini wakil ketua sementara KPK. Menteri B

...

Berita Lainnya