Saham Perbankan
Rentan Tergantung Amrik dan Minyak

Kinerja perbankan tetap kinclong. Sahamnya ambruk.

Senin, 7 Juli 2008

Awan kelabu menyelimuti pemegang saham PT Bank Rakyat Indonesia. Saham perbankan paling moncer ini jatuh lumayan tajam dua pekan lalu. Pada Januari lalu, harga saham BRI masih Rp 7.350, sedangkan pada akhir Juni lalu sempat terpuruk sampai Rp 4.725 atau anjlok hampir 36 persen. Baru pekan lalu harganya mulai naik ke kisaran Rp 5.400.

Bukan cuma BRI. Bank papan atas juga berjatuhan. Saham BCA ambles 36 persen, BNI malah terjun 39 persen, dan Bank

...

Berita Lainnya