Senayan Goyang Microsoft

Pemerintah akan mendapat hibah untuk membeli lisensi peranti lunak. DPR meminta kesepakatan dengan Microsoft dibatalkan.

Senin, 15 Januari 2007

Kesepakatan pembelian lisensi peranti lunak antara pemerintah dan Microsoft Asia Tenggara mulai menyengat anggota DPR di Senayan. Mereka mempersoalkan penandatanganan kesepakatan tersebut.

Pekan lalu, beberapa anggota parlemen membentuk kaukus dan meminta pemerintah membatalkan kesepakatan. Komisi Penyiaran DPR akan memanggil Menteri Komunikasi dan Informatika Sofyan Djalil pada 2 Februari. ”Selain rahasia dan berbau monopoli, kesepakatan itu

...

Berita Lainnya