Tak Gampang Menggaet Penumpang

Hingga 2010 bakal dibangun 15 koridor busway di Jakarta. Faktor kenyamanan sebatas mimpi.

Senin, 11 September 2006

MASIH tiga setengah bulan lagi tahun berganti. Tapi Rochyati, 52, sudah punya rencana. Mulai awal tahun depan, dosen perguruan tinggi negeri di Rawamangun, Jakarta Timur, itu berniat beralih ang­kut­an: dari mobil pribadi ke busway. ”Biar lebih irit,” katanya.

Namun, ia tentu boleh berharap. Selain harus nyaman, angkutan publik itu sebaiknyalah punya jadwal pasti, meng­antar cepat sampai tujuan, memiliki pen­dingin ruangan yang oke puny

...

Berita Lainnya