Menanti Geliat Yuan

Yuan mungkin diambangkan bertahap. Defisit perdagangan Amerika belum tentu membaik.

Senin, 20 Juni 2005

MAGNET pasar uang dunia saat ini ada di Cina. Para bankir—dan juga spekulan—kini mengamati tiap kata yang keluar dari para pejabat moneter "Negeri Tembok Besar" itu. Mereka sibuk menerka kapan pemerintah Cina akan melepaskan kerangkeng nilai tukar yuan.

Selama satu dekade terakhir, nilai tukar yuan dicantolkan ke dolar Amerika dalam rentang superketat. Satu dolar Amerika hanya boleh bergerak di antara 8.2760-8.2800 yuan

...

Berita Lainnya