Perjanjian Karet yang Tak Kunjung Kelar

BPPN ingin mengubah MSAA dengan konglomerat pengutang BLBI. Para taipan menanggapi secara berbeda-beda. Ada yang marah, ada yang mengirimkan proposal baru.

Minggu, 30 September 2001

PERJANJIAN penyelesaian utang dengan konglomerat penyedot kasbon BI benar-benar ibarat kerikil dalam sepatu yang membuat Badan Penyehatan Perbankan Nasional (BPPN) selalu merasa tak nyaman. Bayangkan, beberapa perjanjian sudah diteken sejak tahun 1998, tapi hingga kini pelaksanaannya masih terantuk-antuk. Kesepakatan setebal bantal yang ditulis dalam bahasa Inggris itu memang super-membingungkan.

...

Berita Lainnya