Dana reboisasi untuk hti trans

Biaya penunjang proyek hutan tanaman industri dengan pola transmigrasi diambil dari dana reboisasi. program hti untuk lahan kritis yang tidak pro- duktif.

Sabtu, 29 Februari 1992

SETUMPUK dana milik pemerintah, yang selama ini mengundang tanda tanya banyak orang, kini pos penggunaannya sudah jelas. Dana reboisasi yang pernah mengundang kontroversi itu -- jumlahnya diduga mencapai Rp 1 trilyun -- kini resmi dijadikan biaya penunjang proyek Hutan Tanaman Industri (HTI) dengan pola transmigrasi. Hal ini dipaparkan sendiri oleh Presiden Soeharto di Istana Negara, Sabtu pekan lalu. HTI Trans -- begitu sebutan popule...

Berita Lainnya