Mayat penyelamat orang hidup

Klub mobil ADAC dan gereja katolik roma protes atas uji tes mobil menggunakan jenazah anak-anak. cara itu dianggap tak manusiawi. general motor menggunakan boneka elektronik.

Sabtu, 4 Desember 1993

NGEBUT mau. Tabrakan apa boleh buat, tapi maunya tetap sehat walafiat. Impian ini lalu minta korban justru di kalangan orang mati alias mayat, seperti telah dilakukan lebih dari 20 tahun di Jerman dan Amerika Serikat. Tapi melibatkan mayat manusia itu baru hari-hari ini mengundang pro-kontra, serta kegusaran. Menurut koran The Straits Times, pekan lampau, perguruan tinggi prestisius di Jerman Universitas Heidelberg menggunakan mayat manusia, ter...

Berita Lainnya