Dimasuki 2 wartawan

Sebagian warga desa wringinanom, malang mulai makan ganyong akibat musim kering dan hama, sehingga kawasan tersebut dinyatakan tertutup bagi orang luar terutama wartawan. (ds)

Sabtu, 31 Desember 1977

KEPALA Desa Wringinanom, M. Djupri Karyoutomo, menurut Harian Suara Indonesia (Surabaya pertengahan Nopember lalu sudah menyaksikan sendiri beberapa orang warganya di Dukuh Kunci sudah mulai makan ganyong. Makanan ini adalah ampas dari sejenis umbi liar (seperti bunga kana). Memamah menu serupa itu sebenarnya tak mengherankan benar bagi penduduk di wilayah Kecamatan Poncokusumo (Malang) itu sejak beberapa waktu ...

Berita Lainnya