Pasar Ron Dan Kafilah Jepang

Penduduk desa kolongan atas, kecamatan sonder terkenal ahli dagang. bergelar pasar ron. alat angkut di ganti dengan buatan jepang. umumnya pemilik perkebunan cengkih. membangun desa berswasembada. (ds)

Sabtu, 20 November 1976

SEBUAH desa di Kecamatan Sonder (Minahasa) diberi nama Kolongan Atas Letaknya memang paling tinggi dibanding 9 desa lainnya di kecamatan penghasil cengkeh ini. Dengan penduduk 2622 jiwa atau 544 kepala keluarga warga Kolongan Atas tersohor di kawasan Minahasa perihal jiwa dagangnya. Alkisah sejak zaman kafilah, orang Minahasa sudah mengenal orang Sonder terutama Kolongan Atas sebagai pedagang-pedagang yang bergelar P...

Berita Lainnya