Biar sejuta, lurah tak salah

Sejumlah petani anggota hkti di tambaksumur, karawang, jawa barat yang melapor ketidakberesan urusan tanah di desanya ke camat, bupati dan opstibpus. di ancam lurah dan dituduh main politik. (ds)

Sabtu, 22 September 1979

30 kilometer arah utara Kota Karawang, ada desa terpencil: Tambaksumur. Meski para petani di sana kebanyakan buta huruf, itu tak berarti mudah dikibuli. Sampai pekan lalu bahkan tersebar semacam kegelisahan di sana. Sejumlah petani, yang mengaku anggota HKTI, tak berani pulang ke desa mereka. Mereka merasa mendapat ancaman lurah M.R. Rosmala. Karena mereka dituduh berusaha "menggulingkan kedudukan pak lurah dan main ...

Berita Lainnya