Sawah Ompu Dogor Di Si Oma-Oma

Proyek pemukiman di dukuh si oma-oma (tapanuli utara) sebagai penampungan penduduk porsea yang tergusur bendungan siruar, tidak dipersiapkan dengan baik. panen penduduk terancam gagal.

Sabtu, 3 Oktober 1981

DESA Dolok Martali-Uli sejak awal tahun ini sudah tenggelam ditelan air Bendungan Siruar, salah satu bendungan di Proyek Asahan. Tapi 38 KK penduduknya sampai sekarang merasa dibohongi, karena ternyata di tempat penampungan sekarang mereka hampir tak menghasilkan apa-apa. Sebelum mereka meninggalkan desa di Kecamatan Porsea, di tepi Danau Toba itu, memang dijanjikan selain menerima ganti rugi Rp 130 per-m2 merek...

Berita Lainnya