Pohon turi masih berdaun

Diancam bahaya kelaparan, kini air sudah sulit di dapat, dan penduduk sudah lama tak mengenal nasi. (dh)

Sabtu, 5 Januari 1980

POHON-POHON turi masih berdaun. Ini artinya kelaparan belum begitu ganas di Lombok bagian selatan. Sebab jika pohon itu sudah gundul berarti daunnya telah habis untuk mengganjel perut. Tapi sejak 3 bulan terakhir ini hampir semua lelaki dewasa di beberapa desa Lombok Selatan meninggalkan rumah menuju Mataram, ibukota Provinsi Nusa Tenggara Barat. Bukan piknik tapi menjadi pengemis. Karena memang tak ada kerja lain. D...

Berita Lainnya