Setelah Goncangan Gamalama

Gunung Gamalama meletus, sebagian mengungsi ke keraton Ternate. Penduduk melakukan doa sambil berkeliling pulau. Menganggap gunung telah dinodai anak muda.

Sabtu, 27 September 1980

SEANTERO penduduk Kota Ternate ingat benar pesan orang tua-tua dulu: bila terjadi apa-apa hanya ada dua tempat berlindung. Yaitu di Keraton Sultan Ternate dan satu lagi di masjid yang terdapat di kompleks keraton itu. Itu cerita dulu, meski ketika Gunung Gamalama meletus awal September lalu penduduk memang ada juga yang berpaling ke alamat keraton. Sedang masjid yang ada di situ hanya dilewati, sebab bangunannya...

Berita Lainnya