Mengamankan Walahar

Bendungan walahar di karawang terancam ambruk. lantai bendungan tergantung, karena pasir sungai citarum menipis. pengerukan pasir harus dihentikan atau dipindah. (dh)

Sabtu, 13 Juni 1981

BENDUNG Walahar, 12 km sebelah timur Karawang terancam ambruk. Di beberapa tempat lantainya sudah tidak lagi berpijak ke tanah sehingga tergantung setinggi 2 m. Menurut Ir. Muhamad Ulama, Direktur Pengairan Perum Otorita Jatiluhur yang membawahkan Walahar, lantai itu semestinya tidak menggantung, agar "kedalaman sungai tidak boleh lebih dari 5 m." Tapi yang terjadi sekarang, kedalaman air telah mencapai 7 m. Sehin...

Berita Lainnya