Gugatan kiai cirebon

Para ahli waris menggugat Perhutani karena menebang pohon-pohon jati warisan. yayasan keluarga besar Kiai Cirebon merupakan ahli waris hadiah pangeran kornel, bupati Sumedang.(dh)

Sabtu, 15 Desember 1984

HUTAN jati itu dianggap angker. Luasnya 30 ha lebat oleh tanaman jati tua sebanyak 1.753 batang. Macan dan ular yang besar-besar masih menghuni kawasan yang terletak di Kecamatan Tomo, perbatasan Sumedang - Cirebon, 20 km dari jalan raya Bandung - Cirebon itu. Dikenal pula dengan nama hutan saUm (sisa ngetim, sisa persemaian), hutan tutupan itu tak jauh dari Sungai Cilutung. Puluhan tahun tak terusik, bahkan penduduk di sekitar...

Berita Lainnya