Diam Belum Tentu Setuju

Orang tertindas nampak ikhlas menerima paksaan penindas. Muncul kebudayaan petani, lelucon yang mengejek hierarki sosial & memutar-balikkan nilai-nilai penguasa. Diam akan menimbulkan kesadaran palsu.

Sabtu, 17 Maret 1979

SEORANG sarjana Barat menulis tentang Tiongkok di tahun 1931 dan tentu saja tentang nasib petani di sana. Anda ingin tahu bagaimana ia melukiskannya? Posisi penduduk pedesaan itu, kata sang sarjana, "seperti posisi seorang yang berdiri terus-menerus dalam air sampai ke lehernya, hingga satu gelombang kecil saja sudah cukup menenggelamkannya." Mungkin itulah sebabnya Asia ditandai oleh penduduk pedesaan miskin yang...

Berita Lainnya