Sebuah lelucon

Pegawai negeri adalah orang yang tidak lemah & tidak sepele. dalam artian birokrasi adalah sebagai suatu keniscayaan, tak ada kekuatan dapat mengelakan. cita-cita untuk menghapuskannya hanyalah sebuah lelucon.

Sabtu, 27 Februari 1982

Umar Bakri, Umar Bakri pegawat negeri . . . IWAN Fals menyanyi tentang gurunya. Lagu itu, beredar sejak tahun lalu bukanlah sebuah hymne. Tapi ia penuh simpati, justru karena ia punya sedikit cemooh. Kalimat akhirnya, seperti sebuah antiklimaks, dilagukan Iwan dengan nada yang merendah mendadak pegawai negeri . . . Apa salahnya pegawai negeri? Tak ada yang salah, juga dalam hal guru Umar Bakri. Yang salah adalah imajinas...

Berita Lainnya