Intelektual

Pemerintahan belanda th 1919 mendirikan sekolah untuk orang bumiputra. orang belanda cemas bahaya proletariat intelektual ditambah dengan adanya gerakan radikal. diduga orang-orang radikal itu produk sekolah.

Sabtu, 14 Mei 1983

SEKELOMPOK anak kecil menangis di depan rumah Asisten Wedana di satu kota di Madura, 1919. Mereka memang dihukum. Tubuh mereka dicap tinta dengan tulisan Je Maintendrai semboyan Raja Belanda yang termasyhur itu. Kesalahan mereka: tak masuk sekolah .... Bumiputra Hindia Belanda, kalian mesti bersekolah. Gubernemen telah sediakan sekolah desa. Tuan Gubernur Jenderal van Heutz telah atur ada sekolah tiga tahun di dusun-dusun d...

Berita Lainnya