Lokalisme

Lahirnya pelbagai bangsa yang kemudian membentuk negara masing-masing, pada akhirnya menimbulkan pertentangan. Kepentingan nasional bentrok dengan kepentingan negara lain. Internasionalisme padam. (ctp)

Sabtu, 2 November 1985

TUHAN menciptakan hanya satu bumi, tapi kemudian lahirlah bangsa-bangsa. Mereka membentuk negara masing-masing. Tembok-tembok pun tegak, dan sejak itu manusia tak tahu persis hendak bagaimana lagi. Sebab, yang terjadi adalah semacam kekacauan, meskipun kadang-kadang tanpa darah. Kata Voltaire di abad ke-18, "Sebuah negeri hanya bisa mendapat apabila sebuah negeri lain merugi." Pada mulanya, yang disebut mendapat terbatas pada penge...

Berita Lainnya