Galileo

Kemerdekaan mencari dan meneliti ilmu pengetahuan takluk oleh kekuasaan kekejaman jadi sah karena iman. galileo galilei terpaksa mencabut pendapat- nya soal alam, sebab gereja berkata tidak.

Sabtu, 13 Februari 1993

GALILEO menyerah, bulan Juni 1633. Ilmuwan besar Italia itu mencabut semua pendapatnya tentang alam, setelah Gereja mengatakan ''tidak''. Kemerdekaan mencari dan meneliti dan bereksperimen, semangat ilmu, kebebasan mengumumkan pendirian: semuanya takluk oleh kekuasaan. Semuanya merunduk. Gereja dan aparat inkuisisinya punya hak untuk menggunakan kekerasan. Orang ingat bahwa Giordano Bruno dibakar hidup-hidup karena pendapatnya. Kekejaman telah jadi s...

Berita Lainnya