Apokalipse

Para literati zaman dulu meramal guncangan-guncangan politik dan sosial dalam suasana apokalipse.

Goenawan Mohamad

Minggu, 30 Oktober 2022

Kasandung wohing pralaya,
Kaselak banjir ngemasi…

SELALU muram, menakutkan, selalu apokaliptik. Apa yang sering disebut sebagai “ramalan” dalam pelbagai karya sastra Jawa hampir selamanya distopia, imajinasi tentang masa depan yang membungkam harapan baik di hari nanti.

Di atas kita baca potongan kata-kata yang konon diucapkan Sabdo Palon, seorang pendeta di masa akhir Majapahit, pembela identitas “Jawa”—mes

...

Berita Lainnya