Perempuan

Di pedalaman lembah Maramureș, Rumania, di tanah agak tinggi di luar dusun, berdiri sebuah gereja kayu: bangunan hitam 8 x 10 meter yang—seperti umumnya gereja tua di wilayah itu—tampak dari jauh karena menaranya menjulang dari atap.

Tempo

Sabtu, 13 Juli 2019

 

Di suatu hari Minggu, di sebuah perjalanan di musim panas tahun 1991, saya mengikuti jemaat yang bersama-sama berangkat ke gereja. Saya dipersilakan ikut masuk. Di ruang sempit yang berumur sekitar 400 tahun itu lukisan-lukisan religius yang bersahaja tapi perkasa seakan-akan ikut hadir dari dinding, bagian dari iman yang bertahan berabad-abad, bahkan di masa pemerintahan Komunis.

Tapi tak ada perempuan.

Ruang itu hanya untuk laki-laki.

...

Berita Lainnya

Sabtu, 13 Juli 2019

Sabtu, 13 Juli 2019

Sabtu, 13 Juli 2019

Sabtu, 13 Juli 2019