Bujukan untuk 'Sumeleh'

Dalam kumpulan puisi ini, Goenawan Mohamad ingin juga mengawetkan warta dalam puisinya. Bisa dihayati sebelum dipahami.

Senin, 15 Februari 1999

Misalkan Kita di sarajevo
Penulis: Goenawan Mohamad
Penerbit: Kalam, 1998

MEMBACA sajak-sajak yang dihimpun dalam buku ini, dan juga buku puisi Goenawan Mohamad yang lain, saya seperti dipaksa meyakini ucapan T.S. Eliot, seorang penyair dan budayawan Inggris yang mendapatkan hadiah Nobel Kesusastraan tahun 1948. Ia menyatakan puisi bisa dihayati sebelum dipahami. Bahkan mungkin pengertian yang ada dalam paruh kedua ucapan itu tak usah ada, jadi

...

Berita Lainnya