Ksatria mencari demokratisasi

Penulis : r.william liddle jakarta : pustaka utama grafiti, 1992. resensi oleh: fachry ali

Sabtu, 7 November 1992

BUKU Profesor William Liddle ini merupakan rekaman analisa politik Indonesia di masa "senja" Orde Lama dan "fajar" Orde Baru. Bill mempertalikan rekamannya agar yang baru dan lama seolah tak terputus. Empat karangan, ditulis 1969-1977, dan sebuah kata pengantar, mencerminkan rajutan periode "senja" dan "fajar" tadi. Tapi Bill mungkin punya harapan -- seperti terlihat pada kata pengantar -- lebih besar atas masa depan demokratisasi Indonesia le...

Berita Lainnya