Remuk-Retak Kreativitas Industri Televisi

Stasiun televisi di Indonesia semakin bertambah, tetapi adakah perbaikan acara sejak Orde Baru tumbang? Buku ini mencoba membahasnya.

Minggu, 7 Oktober 2001

TELEVISI DAN PRASANGKA BUDAYA MASSA Penulis : Veven S.P. Wardhana Penerbit : PT Media Lintas Inti Nusantara, 2001 Pengantar : Ashadi Siregar APA YANG terjadi dengan televisi setelah Mei 1998? Reformasi acarakah? Reformasi pemberitaankah? Di masa pemerintahan Orde Baru, negara memang sudah mengontrol media massa melalui berbagai regulasinya. Namun, media industrial mempunyai logika dan aturan mainnya sendiri yang tidak selalu bisa d...

Berita Lainnya