Sebuah mosaik naratif

Jakarta pustaka jaya, 1979 resensi oleh: sapardi djoko damono. (bk)

Sabtu, 26 Januari 1980

DAN PERANG PUN USAI Karya: Ismail Marahimin Terbitan Pustaka Jaya, 1979 (244 halaman). TAHUN 1977, ketika novel Ismail Marahimin ini, yang judul aslinya adalah Tiga Lagu Dolanan, dinyatakan sebagai pemenang sayembara penulisan roman DKJ, usia penulisnya tidak kurang dari 43 tahun. Ini suatu perkecualian, sebab ciri menyolok dalam perkembangan penulisan novel kita adalah bahwa penulis-penulisnya mulai menerbitkan bu...

Berita Lainnya