Diskusi, tanpa kebulatan

Pengarang: gunawan mohamad jakarta: grafiti pers, 1982 resensi oleh: aswab mahasin. (bk)

Sabtu, 24 Juli 1982

CATATAN PINGGIR Kumpulan tulisan Goenawan Mohamad dimajalah TEMPO. Pemilahan subyek dan Pengantar: Th. Sumartana. Penerbit: Grafiti Pers, Jakarta 1982. Cetakan pertama, 625 halaman. YANG segera terasa ketika membaca Catatan Pinggir adalah gayanya yang menghanyutkan. Kalau tidak dimulai dengan pertanyaan yang mengusik, sering dibuka dengan pernyataan yang menggelitik. Adakalanya: "Siapa mencintai Togog?" Pertanyaan yang aneh. Tap...

Berita Lainnya