Rehal-susanto pudjomartono

Pengarang: john ingleson, lp3es, jakarta, 1983

Sabtu, 11 Februari 1984

JALAN KE PENGASINGAN Oleh: John Ingleson Penerbit: LP3LS, Jakarta, 1983, 263 halaman PERTAMA kali terhit pada 1979, buku ini sempat menimbulkan heboh di Indonesia. Karena Ingleson, di buku ini, untuk pertama kalinya mengungkapkan: Bung Karno pernah mimta ampun pada Belanda. Purmohonan itu diajukan Bung Karno lewat empat surat yang ditulisnya dari penjara Sukamiskin, Agustus dan September 1933, kepada pokrol Jenderal Hindia Bel...

Berita Lainnya