Rehal-liston p. siregar

Penyunting : kwik kian gie dan b.n. marbun. jakarta: pustaka sinar harapan, 1990.

Sabtu, 1 September 1990

APAKAH konglomerat Indonesia itu baik atau buruk, bukan hal yang sederhana. Setidaknya, beberapa kondisi perlu dipertimbangkan, seperti yang diuraikan oleh kumpulan karangan ini. Sebenarnya, terlepas baik atau buruk, yang paling mendesak adalah UU Antimonopoli, sebagai alat pembatas gerak merajalelanya para konglomerat. Bagi Kwik, perlu dipertanyakan perilaku dan pikiran orang-orangnya, sebab konglomerat sebagai profit centers jelas ...

Berita Lainnya