Tesaurus Akil Balig Endarmoko

Eko Endarmoko meluncurkan tesaurus bahasa Indonesia edisi terbaru, Tesamoko. Banyak pembaruan dan lebih kaya.

Senin, 12 September 2016

Tesamoko: Tesaurus Bahasa Indonesia Edisi Kedua

Penyusun: Eko Endarmoko
Perwajahan isi: Ayu Lestari
Penerbit: PT Gramedia Pustaka Utama, Jakarta, 2016
Halaman: xxx + 802

TESAURUS dan kamus sama-sama buku rujukan bahasa. Kamus menjadi juru bantu kalau kata sudah di tangan tapi makna persisnya belum ada di benak. Sebaliknya, kalau makna sudah di benak tapi kata yang tepat belum didapat, jadilah tesaurus tempat bertanya. Dalam tesaurus, kata be

...

Berita Lainnya