Merebut Negara dari Cengkeraman Plutokrasi
Rezim pasca-Orde Baru mengalami dua kali pembajakan. Kelompok reformis moderat bersekutu dengan elite rezim lama.
Senin, 30 Mei 2016
Reclaiming the State, Overcoming Problems of Democracy in Post-Soeharto Indonesia
Editor: Amalinda Savirani & Olle Tornquist (2015)
Penerbit: PolGov, PCD, Yogyakarta
Halaman: xvi + 231
Asumsi yang mendasari buku yang diluncurkan oleh Universitas Gadjah Mada pada akhir Mei ini adalah bahwa demokratisasi Indonesia pada kenyataannya hanyalah sebuah proses panjang liberalisasi politik (halaman ix). Sebagai proyek anti-otoritarianisme, dulu gerakan-
...