Vodka di Negeri Islam Asia Tengah

Kisah perjalanan yang menguak betapa Islam Asia Tengah simpel tapi misterius. Warisan sekularisasi Uni Soviet.

Senin, 12 September 2011

Garis Batas: Perjalanan di Negeri-negeri Asia Tengah
Penulis: Agustin Wibowo
Penerbit: Gramedia Pustaka Utama, Jakarta
Tahun: 2011
Tebal: xiii + 510 halaman

Garasimov, arkeolog Rusia, menemukan kuburan Timur Leng di Registan, Samarkand, pada 1941. Pada penutup peti raja yang bengis itu tertulis "Barang siapa mengutak-atik jasad Amir Timur akan dihancurkan musuh yang lebih beringas." Seolah wujud dari nujum itu, beberapa jam sesudah kuburan Timur Leng

...

Berita Lainnya