"Ikan Besar Mesti Lebih Dulu Digebuk"

Minggu, 26 Mei 2002

BILA korupsi ibarat penyakit menular, cuma satu jalan mengobatinya: diagnosis dulu, baru diobati. Hanya melalui cara itu penyakit tadi bisa ditaklukkan dengan sistematis. Itulah inti resep Robert Klitgaard, konsultan masalah korupsi di 30 negara. Di tangan doktor lulusan Harvard University ini—dia juga Dekan Rand Graduate School di Santa Monica, California—korupsi menjelma menjadi spesies yang selalu menantang untuk ia datangi, ia liha

...

Berita Lainnya