Gema nama Probosutedjo

Probosutedjo membagikan modal kepada usahawan lemah. dengan nilai total Rp 100 juta. Universitas Muhammadiyah Sum-ut sebagai pengelola. setiap orang memperoleh Rp 100 ribu, dengan seleksi ketat.

Sabtu, 11 April 1992

RIBUAN rakyat golongan ekonomi lemah mendatangi Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU), Rabu 25 Maret lalu. Mereka bukan melancarkan demo, tapi menyambut pengusaha Probosutedjo, yang hari itu berkunjung ke UMSU. Di kalangan wiraswastawan kelas gurem, gema nama Probosutedjo bisa berarti modal usaha. Kedatangannya memang untuk membagikan modal kepada usahawan lemah. Nilai totalnya Rp 100 juta, berarti setiap orang memperoleh Rp 10...

Berita Lainnya