Minyak hiu dari maluku

Para nelayan maluku memburu ikan hiu botol (aizeme) untuk diambil minyaknya. per kilogram bisa terjual Rp 17.000. permintaan dari korea dan jepang cukup banyak.

Sabtu, 25 Desember 1993

BELAKANGAN ini di Jakarta minyak ikan hiu mulai digandrungi kaum wanita. Dikenal juga dengan nama aizeme, minyak ini dikemas dalam bentuk bola berukuran sebesar manik-manik, konon bisa dimakan atau dipecahkan, lalu dioleskan ke pipi. Minyak aizeme buatan Jepang dan Korea itu bukan tidak mungkin berasal dari ikan hiu ganas hasil tangkapan nelayan di Maluku. Dewasa ini di Desa Makian, Pulau Halmahera, ada sekitar 200 nelayan yang memburu hiu botol ...

Berita Lainnya