Kamus dan Peradaban

Apakah kamus dengan jumlah entri/kata yang besar menggambarkan kehidupan modern penuturnya? Belum tentu.

M. Abdul Khak

Sabtu, 23 Oktober 2021

APAKAH hakikat sebuah kamus? Secara lahiriah, kamus adalah kumpulan kata/istilah (juga makna dan contoh penggunaannya) tentang benda, ilmu pengetahuan dan teknologi, proses kerja, sifat, nilai, cara, empati, benci, dan sebagainya. Kata dan istilah yang ada di dalam sebuah kamus menggambarkan kehidupan, karakter, dan peradaban masyarakat atau bangsa penuturnya. Maka dapat dikatakan bahwa kamus hakikatnya merupakan rekaman kehidupan dan peradaban se

...

Berita Lainnya