Bentuk Bersaing

Terkadang kita diharuskan menetapkan pilihan manakala mesti menulis kata yang versinya berbeda-beda: praktik-praktek, zaman-jaman, hakikat-hakekat, frustrasi-frustasi, napas-nafas, subjek-subyek, objek-obyek, dan seterusnya.

Minggu, 12 November 2017

Eko Endarmoko

Terkadang kita diharuskan menetapkan pilihan manakala mesti menulis kata yang versinya berbeda-beda: praktik-praktek, zaman-jaman, hakikat-hakekat, frustrasi-frustasi, napas-nafas, subjek-subyek, objek-obyek, dan seterusnya.

Fenomena seperti itulah yang biasa disebut "bentuk bersaing". Arti istilah ini kita lihat pada kemunculan dua kata atau lebih yang bersaingan dalam praktik berbahasa sehari-hari. Namun, seperti mengingkari arti

...

Berita Lainnya