Gagap Bahasa Teknologi

Senin, 29 Juni 2015

Ahmad Sahidah*

Bahasa apa yang digunakan untuk fitur telepon genggam Anda? Mungkin kita tak peduli, tapi jelas bahasa Inggris lebih dipilih karena pada mulanya sistem alat ini dioperasikan dengan istilah-istilah yang berasal dari bahasa asal penciptaan teknologi tersebut, dan yang paling sering digunakan dalam gawai (gadget) karena dianggap lebih mudah dipahami. Untuk kata video player, misalnya, dalam versi Indonesia dua kata itu diterjemahkan

...

Berita Lainnya