Tiga Kasus -Nya

Senin, 16 Juni 2014

Zen Hae*

Kamus Besar Bahasa Indonesia Edisi Ketiga (2001) menjelaskan -nya sebagai "bentuk terikat yang merupakan varian pronomina persona ia/dia dan pronomina benda yang menyatakan milik, pelaku, atau penerima". Kaum linguis menyebut -nya sebagai enklitik, yakni "klitik yang terikat dengan unsur yang mendahuluinya" (Harimurti Kridalaksana, Kamus Linguistik, 1982).

Jika saja setiap akan berbicara atau menulis kita mengecek ke dalam kamus kata-kata y

...

Berita Lainnya